Mafia Sholawat Gus Ali icon

1.1 by EdukaStar


Sep 5, 2016

About Mafia Sholawat Gus Ali

Sholawat collection of songs sung by gus ali longish complete

Mafia Sholawat adalah aplikasi yang berisi kumpulan lagu-lagu sholawatan yang dilantunkan oleh Gus Ali Gondrong. KH. Muhammad Ali Shodiqin atau biasah di sapa dengan gus ali gondrong merupakan seorang pimpinan di Pondok Pesantren Roudotun Ni’mah, yang bertempat di Semarang. Namun bukan sebab pondoknya beliau menjadi terkenal di bumi Ponorogo, akan tetapi karena beliau berdakwah dengan cara yang asyik bagi anak-anak muda.

sosok Gus Ali begitu digandrungi oleh anak-anak muda dan sebagian mereka merupakan anak-anak jalanan, anak-anak ‘nakal’, dan ada juga yang preman. Dakwah Gus Ali gondrong melalui media musik dalam menyebarkan syiar-syiar Islam dan biasa disebut dengan Mafia Sholawat. Santri-santri beliau juga bukan anak-anak biasa yang lahir dari keluarga biasa, tapi merupakan anak-anak ‘luar biasa’. Sebab mereka merupakan orang-orang yang bisa keluar dari jeratan pergaulan hitam yang menyelimutinya.

Penggemar Gus Ali Gondrong sendiri cukup banyak, dan biasa disebut dengan Mafia Sholawat. Untuk itu kami ingin berbagi lagu-lagu sholawat yang dilantunkan oleh Gus Ali Gondrong kepada anda semua khusunya penggemar mafia sholawat, adapun lagu-lagu sholawat yang kami ingin bagikan antara lain :

- Astaghfirullah

- Hayatussalam

- Ibadallah

- Sidnan Nabi

- In Kunti Ghali

- Akimisholah

- Ahmad Ya Habibi

- Alhamdulillah

- Allohumma Solli Ala Muhammad

- Muhammadun

- Basmallah

- Dinunaya Saaltullah

- Bijahirohar Rosul

- Lailahaillallah

- Lir Ilir

- Padang Bulan

- Ayah

- Sholatum

- Subhanallah

- Tombo Ati

- Robbi Kholaq

- Yaa Habib

- Yaa Mambia

- Yaa Robbi sholli

- Yaa Rosulullah

Semoga dengan hadirnya aplikasi Mafia Sholawat Gus Ali ini yang berisi lagu-lagu sholawat bisa bermanfaat bagi masyarakat pada umumnya dan penggemar mafia sholawat Gus Ali Gondrong pada khususnya.

What's New in the Latest Version 1.1

Last updated on Sep 5, 2016

-fix bugs
-fix ads

Translation Loading...

Additional APP Information

Latest Version

Request Mafia Sholawat Gus Ali Update 1.1

Uploaded by

Cid Junior

Requires Android

Android 2.3.4+

Show More

Mafia Sholawat Gus Ali Screenshots

Comment Loading...
Languages
Searching...
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Subscribed Successfully!
You're now subscribed to APKPure.
Subscribe to APKPure
Be the first to get access to the early release, news, and guides of the best Android games and apps.
No thanks
Sign Up
Success!
You're now subscribed to our newsletter.