Icona Kitab Fiqih Safinatun Najah

1.0.0 by PonPon Media


Dec 7, 2022

Informazioni su Kitab Fiqih Safinatun Najah

Libro di Fiqh Matan Safinatun Najah Traduzione completa

Alhamdulillah puji syukur kepada Allah S.W.T akhirnya kami PonPon Media telah berhasil menyelesaikan aplikasi Kitab Fiqih Safinatun Najah.Safinatun Najah (bahasa Arab: ‫سفينة النجاة‬‎) adalah sebuah kitab ringkas mengenai dasar-dasar ilmu fikih menurut mazhab Syafi'i. Kitab ini ditujukan bagi pelajar dan pemula sehingga hanya berisi kesimpulan hukum fikih saja tanpa menyertakan dalil dan dasar pengambilan dalil dalam penetapan hukum.

Meski begitu masih terdapat beberapa permasalahan fikih yang tergolong ikhtilaf di kalangan ulama ahli fiqih antar mazhab bahkan di kalangan ulama mazhab Syafi'i sendiri, sehingga diperlukan kesungguhan atau panduan dalam memilih pendapat yang lebih tepat (rajih) sesuai dengan Al-Qur'an dan Sunnah. Kitab Safinah ini ditulis oleh Syekh Salim bin Abdullah bin Saad bin Sumair Al hadhrami seorang ulama besar yang sangat terkemuka asal Yaman yang wafat di Jakarta pada abad ke-13 H.

Beliau adalah seorang Ahli Fiqh dan Tasawwuf yang bermadzhab Syafi'i. Selain itu, beliau adalah seorang pendidik yang dikenal sangat ikhlas dan penyabar, seorang qodhi yang adil dan zuhud kepada dunia, bahkan beliau juga seorang politikus dan pengamat militer negara-negara Islam. Kitab ini populer di kalangan pondok-pondok pesantren Nahdliyyin dan masuk sebagai salah satu materi kurikulum dasarnya.

Kitab Safinatun Najah Terjemah ini paling banyak di pelajari oleh santri Salafi di berbagai Pesantren mungkin bisa di sebut sebagai kitab dasar di pesantren. Seperti kitab-kitab fikih pada umumnya yang membahas tentang Rukun Islam (syahadat, shalat, puasa, zakat, dan haji) serta hal-hal pendukung tentang syarat sahnya ibadah kepada Allah, Kitab Safinah An-Najah yang ditulis oleh Syekh Salim bin Samir Hadlrami juga membahas masalah fikih di atas.

Kitab Safinah memiliki judul lengkap Safinatun Naja Fiima Yajibu `ala Abdi Li Maulah (perahu keselamatan di dalam mempelajari kewajiban seorang hamba kepada Tuhannya). Kitab ini walaupun kecil bentuknya, manfaatnya sangat besar. Di setiap kampung, kota, dan negara hampir semua orang mempelajari bahkan menghafalkannya, baik secara individu maupun kolektif.

Di berbagai negara, kitab ini dapat diperoleh dengan mudah di lembaga-lembaga pendidikan. Karena, baik para santri maupun para ulama gemar mempelajarinya dengan teliti dan saksama. Kitab ini mencakup pokok-pokok agama secara lengkap, padu, dan utuh, dimulai bab dasar-dasar syariat kemudian bab bersuci, bab shalat, bab zakat, bab puasa, dan bab haji.

Daftar isi Kitab Fiqih Safinatun Najah :

- Rukun Islam

- Rukun Iman

- Arti Syahadat

- Tanda Baligh

- Syarat Istinja

- Fardhu Wudhu

- Niat

- Air

- Mandi Wajib

- Fardhu Mandi

- Syarat Wudhu

- Batal Wudhu

- Larangan Bagi Yang Batal Wudhu & Junub

- Sebab Tayamum

- Syarat Tayamum

- Fardhu Tayamum

- Pembatal Tayamum

- Najis Yang Bisa Suci

- Macam-Macam Najis

- Penyucian Najis

- Hukum Haidh

- Udzur Shalat

- Syarat Sholat

- Jenis Hadast Dan Batas Aurat

- Rukun Sholat

- Niat Shalat

- Syarat Takbiratul Ihrom

- Tasydid Pada Al-Fatihah

- Syarat Al-Fatihah

- Sunnah Takbir

- Syarat Sujud

- Anggota Sujud

- Tasydid Tasyahud

- Tasydid Shalawat Dan Salam

- Waktu Shalat

- Dan Lain-Lain

Fitur Aplikasi Kitab Fiqih Safinatun Najah :

- Aplikasi Offline Tanpa Koneksi Internet

- Apilkasi Ringan Dan Cepat

- Aplikasi Bisa Di Download Secara GRATIS

- Desain Menarik, Simpel Dan Mudah Digunakan

- Fitur Share

- Fitur Zoom Halaman (Dengan Usap Screen Smartphone)

Aplikasi Kitab Fiqih Safinatun Najah ini mungkin masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu kami sangat terbuka untuk menerima kritik dan saran dari pengguna sekalian. Anda dapat mengirimkan kritik dan saran untuk pengembangan aplikasi ini. Semoga aplikasi Kitab Fiqih Safinatun Najah ini bermanfaat bagi kita semua dan selamat menggunakan aplikasi Kitab Fiqih Safinatun Najah ini dari perangkat Anda. Terima kasih.

Novità nell'ultima versione 1.0.0

Last updated on Dec 7, 2022

Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!

Traduzione in caricamento...

Informazioni APP aggiuntive

Ultima versione

Richiedi aggiornamento Kitab Fiqih Safinatun Najah 1.0.0

Caricata da

قاسم كاظم

È necessario Android

Android 5.0+

Available on

Ottieni Kitab Fiqih Safinatun Najah su Google Play

Mostra Altro

Kitab Fiqih Safinatun Najah Screenshot

Commento Loading...
Lingua
Ricerca...
Iscriviti ad APKPure
Sii il primo ad accedere alla versione anticipata, alle notizie e alle guide dei migliori giochi e app Android.
No grazie
Iscrizione
Abbonato con successo!
Ora sei iscritto ad APKPure.
Iscriviti ad APKPure
Sii il primo ad accedere alla versione anticipata, alle notizie e alle guide dei migliori giochi e app Android.
No grazie
Iscrizione
Successo!
Ora sei iscritto alla nostra newsletter.